Verifikasi Akun terbaru BukuWarung menggunakan teknologi biometrik yang memiliki kriteria dan keuntungan yang berbeda. Temukan informasi seputar Verifikasi Akun di bawah ini:
*Fitur Saldo untuk Bayar hanya untuk pengguna terpilih
Buat Juragan yang tidak punya Kode Tim Sales atau bingung saat harus masukkan Kode Tim Sales, tenang. Juragan bisa mengajukan Permintaan Verifikasi Fisik ke tim BukuWarung!
Dengan begitu, tim kami akan berkunjung ke toko Juragan untuk bantu kamu menyelesaikan Verifikasi Toko & menjadi Juragan Akun Prioritas.
Caranya gampang banget! Ikuti langkah berikut:
Buat Juragan yang tidak punya Kode Tim Sales atau bingung saat harus masukkan Kode Tim Sales, tenang. Juragan bisa mengajukan Permintaan Verifikasi Fisik ke tim BukuWarung!
Dengan begitu, tim kami akan berkunjung ke toko Juragan untuk bantu kamu menyelesaikan Verifikasi Toko & menjadi Juragan Akun Prioritas.
Caranya gampang banget! Ikuti langkah berikut:
Verifikasi Akun adalah suatu kebijakan yang diterapkan oleh BukuWarung untuk mengetahui identitas dan mengawasi aktivitas transaksi pengguna demi mendukung keamanan ekosistem. Verifikasi Akun juga merupakan syarat bagi pengguna untuk menikmati fitur lengkap dari BukuWarung.
Data kamu akan diproses maksimal 5 hari kerja (Senin – Jumat).
Tenang, keamanan kamu adalah prioritas kami. Data pribadi kamu terlindungi dan proses verifikasi ini dilaksanakan oleh VIDA, yang telah terdaftar sebagai Penyelenggara Sertifikasi Elektronik pada Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo).
Saat ini pengguna Akun Prioritas adalah pengguna terpilih berdasarkan area yang tersedia. Tunggu kabar terbaru dari BukuWarung, ya!
Kamu bisa melakukan proses verifikasi ulang dan melampirkan dokumen pendukung yaitu Kartu Keluarga dan pilih salah satu dokumen pendukung lainnya seperti NPWP, BPJS, foto Buku Bank atau Bank Digital yang memiliki informasi identitas diri kamu. Lihat cara dan info selengkapnya di sini.
Yuk, gabung dan jadi bagian dari tim kami! 🚀
Pantau harga sebelum kirim barang 🔎
Bagikan kontak ke pelanggan lebih cepat 📩
Kelola usaha makin efisien anti ribet ⚡️
(fitur masih dalam tahap pengembangan)